Punya Maag, tapi Tetap Puasa dengan Lancar! Begini Tips dari Dokter Saddam Ismail

- 1 April 2022, 17:19 WIB
Caption: Beberapa tips bagi penderita maag untuk puasa tetap aman dari Dokter Saddam Ismail (pixabay/nastya gepp)
Caption: Beberapa tips bagi penderita maag untuk puasa tetap aman dari Dokter Saddam Ismail (pixabay/nastya gepp) /

Baca Juga: Inilah 6 Tips Makanan Untuk Penderita Maag atau Sakit Lambung Saat Berpuasa Ramadan, Kata dr Saddam Ismail

Dokter Saddam Ismail mencontohkan beberapa makanan yang dimakasud.

"Misalkan makanan berlemak, makanan pedas, makanan yang sifatnya asam makanan bersantan," ucap dr. saddam ismail menjelaskan.

2. Berbuka Puasa Tepat Waktu

Selain jenis makanan, para penderita maag juga dianjurkan untuk segera melakukan buka puasa ketika waktunya tiba.

Tidak disarankan untuk mengukur atau menunda waktu berbuka puasa ketika sudah tiba waktunya.

Baca Juga: Simak! Penderita Maag Ingin Diet? Jangan Khawatir, Berikut 3 Tips yang Bisa Dicoba

Sebagaimana disebutkan sebelumnya bahwa lambung para penderita maag rentan kambuh jika dalam keadaan kosong terlalu lama.

Jadi agar menjaga kondisi lambung dalam keadaan sehat segeralah berbuka puasa ketika sudah waktunya.

3. Hindari Makanan Porsi Besar

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah