JELANG RAMADHAN, Berikut Tips Puasa Sehat Bagi Penderita Diabetes Menurut Dokter Saddam Ismail

- 26 Maret 2022, 17:35 WIB
Caption: Beberapa tips jalankan puasa Ramadhan sehat menurut dokter Saddam Ismail (pexels/photomic compa)
Caption: Beberapa tips jalankan puasa Ramadhan sehat menurut dokter Saddam Ismail (pexels/photomic compa) /

Jadi agar dapat berpuasa secara aman para penderita diabetes harus memperhatikan gizi dan nutrisi secara seimbang seperti protein, lemak sehat, sayur dan buah buahan.

Baca Juga: JELANG RAMADHAN, Serius! ini 4 Manfaat Puasa bagi Kesehatan Tubuh dari Penyakit Jantung sampai Kanker Lho

3. Hindari Aktivitas berat

Ini penting diperhatikan oleh para penderita diabetes agar menghindari aktivitas dan olahraga berat.

Karena menurut dr Saddam Ismail kegiatan tersebut akan menyebabkan gula darah bisa anjlok dan mengalami hipoglikemia.

4.Cukupi Kebutuhan Cairan

Tips puasa sehat bagi penderita diabetes selanjutnya adalah mencukupi kebutuhan cairan dalam tubuh.

Baca Juga: JELANG RAMADHAN, Ketahui Syarat Wajib dan Syarat Sah Puasa menurut Islam

Hal ini sangat penting karena penderita diabetes lebih rentan mengalami dehidrasi. ***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Sehatqu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah