Kenali Penyakit OCD dan Gejalanya, Penyakit Mental yang Diderita Aliando Syarief

- 4 Februari 2022, 17:38 WIB
Selebritis Indonesia, Aliando
Selebritis Indonesia, Aliando /Instagram/

JURNAL SOREANG – Aliando Syarief tengah menjadi perbincangan karena pengakuannya mengenai penyakit mental yang di deritanya yaitu Penyakit OCD.

Dalam Live di akun Instagramnya pada 27 Januari 2022, Aliando Syarief menjelaskan kalau dirinya selama ini vakum dari dunia hiburan karena tengah melakukan terapi Penyakit OCD yang dideritanya sejak 2019 lalu.

Penyakit OCD yang dideritanya tersebut membuat kegiatan Aliando Syarief jadi sedikit terhambat, bahkan disaat syuting bisa begitu saja kambuh.

Baca Juga: Kejuaraan Bulutangkis Beregu Asia 2022, Indonesia Turunkan Pemain Muda. Berikut Jadwal dan Susunan Pemain

Aliando Syarief menjelaskan dia beberapa kali harus melawan pikirannya karena penyakit OCD ini membuat dia harus berpikir berulang-ulang kali dalam melakukan suatu tindakan.

Obsessive-compulsive disorder (OCD) dalah kondisi kesehatan mental kronis yang melibatkan obsesi, kompulsi, atau keduanya.

Orang yang hidup dengan OCD biasanya mengalami obsesi, atau pikiran berulang yang tidak diinginkan yang mendorong dorongan ekstrem untuk mengulangi perilaku tertentu.

Baca Juga: Unik! Bisa Dicoba, Grafting Tanaman Kaktus dengan Buah Naga, Apakah bisa?

Mereka kemudian bertindak atas dorongan, atau paksaan itu, untuk membantu meringankan dan menghindari pikiran obsesif itu.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: healthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah