Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar, Seperti Apa Ya?

- 29 Januari 2022, 19:08 WIB
Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar
Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar /Instagram.com/@zaidulakbar

Siapa tahu ada peminat untuk menjual es campur sehat tanpa es itu.

"Kalo ada yang buat dan jual, ini bisa jadi ide dan dikembangkan," ujarnya.

Baca Juga: Tempat Penyimpanan Emas Terbesar Dunia Ternyata Ada di Kota New York Amerika Serikat, Jumlahnya Fantastis!

Cara membuat es campur sehat itu cukup simpel. Air kelapa dengan dagingnya, dicampur buah-buah yang dipotong-potong.

"Saya pakenya kueni, anggur, pas di rumah lagi adanya itu, sesuaikan saja dengan buah yang ada juga gapapa," tuturnya.

Selain itu, bisa ditambahkan garam mineral dan madu agar lebih manis atau ditambah sedikit jeruk nipis.

Baca Juga: Luna Maya Puji Audya INTM Cycle 2 Tak Pernah Salah Pilih Pose, Pendukung Ramai Buat Julukan Anak Emas

"Bisa banyak varian topingnya, misal kurma diiiris tipis atau biar anget ditambah jahe dikit juga cakep," katanya.

dr. Zaidul Akbar juga menyebutnya “Es Campur Sehat JeEsEr”.

“Es campur sehat penuh mineral dan asam amino serta nutrisi tinggi,” ucapnya dengan harapan idenya ini menjadi inspirasi.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah