Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar, Seperti Apa Ya?

- 29 Januari 2022, 19:08 WIB
Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar
Patut Dicoba! Es Campur Sehat Ala dr. Zaidul Akbar /Instagram.com/@zaidulakbar

JURNAL SOREANG - Musim gerah banyak orang membayangkan minuman segar, salah satunya es campur.

Es campur dipercaya banyak orang sebagai pelepas dahaga dan kepenatan pada saat kegerahan.

Namun sayang, es campur yang beredar masih diragukan kealamiannya sehingga riskan bagi kesehatan tubuh kita.

Baca Juga: Putri Fadzilah Bolkiah Mengenakan Gaun yang Sangat Mempesona Bagaikan Bidadari di Dunia Nyata

Karena itu, dr. Zaidul Akbar meluncurkan sebuah gagasan bagus untuk kesehatan manusia, yaitu es campur sehat.

Ya, pegiat Jurus Sehat Rasulullah itu hanya membubuhkan kata "sehat" pada "es campur".

Hal tersebut berarti koreksi bagi es campur biasa yang dikenal masyarakat selama ini.

Baca Juga: Link Live Streaming Persib Bandung VS Persikabo 1973, Benarkah Marc Klok Covid-19?

"Saya mau ngasi ide 'es campur sehat'.
Ya sebenarnya ini ga pake es tapi biar lebih mudah difahami aja," kata dr. Zaidul Akbar dikutip dari Instagram-nya, Sabtu, 29 Januari 2022.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x