Simak Manfaat Meal Plan, Ibu Rumah Tangga Bekerja Tetap Bahagia

- 25 November 2021, 18:15 WIB
Simak Manfaat Meal Plan, Ibu Bekerja Tetap Bahagia
Simak Manfaat Meal Plan, Ibu Bekerja Tetap Bahagia /Pexels/Ella Olsson

Baca Juga: Dorong Peningkatan Ekonomi, Pemkab Bandung Usulkan Pembangunan Gate Tol Cigatas di Tegalluar

2. Membantu mempermudah mengalokasikan budget uang belanja mingguan

Jika budget belanja mingguan terbatas, terkadang kita bingung bagaimana membaginya agar cukup untuk makan satu keluarga dengan gizi yang lengkap,

dengan membuat meal plan ini kita merencanakan untuk menyusun variasi menu dengan budget yang ada dan bahan makanan yang terbatas, agar tetap enak dan gizinya terpenuhi.

3. Membantu menyusun menu yang bergizi untuk keluarga

Menu yang bergizi itu sangat penting untuk dikonsumsi keluarga, terutama anak-anak agar mencapai pertumbuhan yang optimal,

dengan meal plan ini kita bisa menyusun menu dengan yang bervariasi dan tetap bergizi untuk 1 minggu ke depan.

4. Meminimalisir makanan yang tersisa

Saat menyusun meal plan, kita menententukan juga untuk berapa porsi dan berapa kali makan.

Setelah itu membuat list dan ditentukan berapa jumlah kebutuhan untuk sekali masak,

Halaman:

Editor: Handri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah