Lebih dari 90 Juta Penduduk Indonesia Sudah Vaksin Covid-19, Malaysia Lewat

- 4 Oktober 2021, 16:34 WIB
 Lebih dari 90 Juta Penduduk Indonesia Sudah Vaksin Covid-19, Malaysia Lewat
Lebih dari 90 Juta Penduduk Indonesia Sudah Vaksin Covid-19, Malaysia Lewat /@arusbaik.id

JURNAL SOREANG - Cakupan vaksin Covid-19 di Indonesia semakin meningkat setiap harinya.

Juru Bicara Pemerintah untuk Covid,19, dr Reisa Broto Asmoro menyampaikan cakupan vaksin Covid-19 Indonesia sudah mencapai 90 juta dosis per Rabu, 29 September 2021.

Selain itu, sebanyak lebih dari 50 juta orang telah mendapatkan vaksin Covid-19 lengkap atau sebanyak dua dosis.

Baca Juga: Mantan Pelatih Persib Bandung, Dejan Antonic Didesak Mundur, Hingga Bos PSS Sleman Dilarikan ke RS

Dokter Reisa mengatakan hal ini merupakan capaian besar yang melibatkan lebih dari 100 ribu vaksinator dan ratusan ribu relawan.

“Angka ini hampir sama dengan kita sudah memvaksinasi hampir seluruh populasi Vietnam. Bahkan kalau diibaratkan, kita sudah hampir memvaksin 3 kali populasi Malaysia,” kata Dokter Reisa.

“Jumlah ini juga setara dengan memvaksinasi seluruh populasi Singapura dengan 10 kali putaran, yang dilakukan hanya dalam 9 bulan,” tambah ucapan dokter Reisa.

Baca Juga: Mantan Pelatih Persib Bandung, Dejan Antonic Didesak Mundur, Hingga Bos PSS Sleman Dilarikan ke RS

Hanya saja, dokter Rrisa mengingatkan kalau masih banyak kelomppok rentan yang belum menerima vaksin.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x