6 Tips Pria Perkasa Saat Hubungan Intim bagi Pasangan Suami Istri, Nomor 6 Jadikan Kebiasaan Yah

8 September 2022, 18:09 WIB
6 Tips Pria Perkasa Saat Hubungan Intim Nomor 6 Jadikan Kebiasaan Yah./Tangkap Layar Freepik /

JURNAL SOREANG - Pada saat hubungan Intim terlalu cepat ejakulasi pasti menyebalkan.

Istri masih ingin bersenang-senang tetapi suami sudah ejakulasi saat berhubungan intim.

Sehingga hubungan intim mesti ditunda sementara. Namun, pasutri juga perlu tahu bahwa sebenarnya penetrasi tidak bisa berlangsung lama seperti yang ditampilkan di film blue.

Baca Juga: Doa untuk Menyembuhkan Asam Urat Menurut Ustadz Dhanu, Yuk Amalkan Setiap Hari!

Berdasarkan studi pada 2005, pada saat bercinta, penetratif (Mr P masuk ke Miss V) umumnya berlangsung 5-6 menit.

Bercinta juga bisa selesai lebih cepat dari perkiraan karena beberapa faktor seperti psikologis, hipertiroidisme, kadar testosteron, dan pengalaman.

Dikutip dari MedicalNewsToday.com Metode berikut dapat membantu mengurangi disfungsi ereksi, meningkatkan stamina, dan meningkatkan kualitas seks secara keseluruhan:

Baca Juga: Tak Melulu Harus Hubungan Intim, Inilah 10 Cara untuk Meningkatkan Keintiman Pasutri

1. Foreplay (pemanasan)

Salah satu cara paling sederhana untuk meningkatkan durasi bercinta adalah dengan menambah porsi foreplay.

Buat wanita, foreplay tak sekadar pengisi sesi bercinta, tetapi juga jadi waktu persiapan menuju penetrasi.

Baca Juga: 5 Pemain yang Paling Banyak Cetak Hattrick di Liga Champions, Ada Karim Benzema dan Robert Lewandowski

Memberikan porsi lebih untuk foreplay memungkinkan penetrasi yang minim cedera atau rasa sakit.

2. Gunakan teknik start-stop

Metode ini bisa dilakukan saat bercinta, caranya, hubungan intim seperti biasa dilakukan hingga timbul sensasi akan ejakulasi.

Baca Juga: 5 Alasan Mengapa Hubungan Intim Saat Hujan Menjadi Istimewa, Nomor 4 Sempurna Bagi Kehangatan Tubuh

Saat timbul sensasi ini, tarik Mr P dan remas bagian kepala Mr P selama beberapa detik hingga keinginan untuk ejakulasi hilang.

Metode ini bisa diulang pada sesi bercinta berikutnya.

3. Coba upaya yang berbeda

Sesekali coba posisi bercinta yang berbeda untuk memberikan variasi sekaligus menambah durasi bercinta.

Baca Juga: 6 Tanda Biologis Istri Mencapai Orgasme saat Hubungan Intim, Suami Wajib Tahu!

Jika masalah ejakulasi dini karena hipersensitivitas, coba posisi yang menurunkan sensitivitas tetapi tidak mengurangi sensasi pada pasutri.

4. Hindari kecemasan dan stres

Kecemasan dan stres berdampak pada sulitnya untuk mendapatkan atau mempertahankan ereksi.

Baca Juga: Kenali Penyebab Mr P Loyo saat Hubungan Intim, Seksolog Ingatkan Suami untuk Tak Langsung Konsumsi Obat Kuat

Perasaan ini juga dapat menghilangkan hasrat bercinta bersama pasutri.

5. Berhenti merokok

Merokok dapat menyebabkan tekanan darah tinggi dan masalah terkait jantung lainnya yang menyebabkan masalah ereksi dan kemandulan.

Baca Juga: Ada Darah dalam Sperma Saat Melakukan Hubungan Intim, Pertanda Apa? Simak Penyebab Medis dan Risiko Bahayanya

6. Berolahraga

Dengan berolahraga teratur kondisi seperti tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan diabetes dapat dikendalikan serta dapat mempertahankan ereksi.***

Editor: Ade Mamad

Sumber: medicalnewstoday

Tags

Terkini

Terpopuler