Wakil Bupati Bandung Sahrul Gunawan Beri Tanggapan Sinetron Jin dan Jun Dibuat Film, Ajak Masyarakat Nonton

- 5 April 2023, 18:25 WIB
Wakil Bupati Bandung bernostalgia saksikan Jin dan Jun The Movie
Wakil Bupati Bandung bernostalgia saksikan Jin dan Jun The Movie /Instagram @jindanjunthemovie

JURNAL SOREANG - Nama Sahrul Gunawan di tahun 90-an dikenal sebagai aktor muda berbakat, yang membintangi sinetron berjudul Jin dan Jun.

Mengisahkan seorang remaja SMA yang berteman dengan sosok Om Jin dari Timur Tengah.

Sinetron Jin dan Jun pertama kali ditayangkan di televisi tahun 1996 sampai episode terkahirnya tahun 2002.

Baca Juga: Profil Donald Trump, Presiden Amerika Serikat yang Pertama dalam Sejarah AS Menghadapi Tuntutan

Kini pemeran Jun sudah menjelma menjadi seorang pejabat publik di pemerintahan daerah sebagai Wakil Bupati Bandung periode 2021-2026.

Namun, Kang Sahrul Gunawan tidak melupakan asal-usul sejarah darimana dirinya pertama kali dikenal masyarakat.

Terlihat dari unggahan di akun instagram pribadinya @sahrulgunawanofficial, Wabup Sahrul Gunawan mengajak masyarakat untuk bersama-sama menonton Film Jin & Jun versi layar lebar, yang akan ditayangkan di bioskop 20 April mendatang.

Baca Juga: Umat Islam Harus Tahu! Berikut Tata Cara Mengurus Jenazah, Lengkap Bacaan Niat dan Do’anya

Sebelumnya, Sahrul Gunawan sempat menonton trailer dari film yang akan dibintangi oleh Rey Bong, yang berperan sebagai tokoh Jun di versi film.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x