Menurut Primbon Jawa Khodam Leluhur Sangat Menyukai Weton Ini, Simak Penjelasannya

- 10 Desember 2021, 16:36 WIB
Menurut Primbon Jawa Khodam Leluhur Sangat Menyukai Weton Ini, Simak Penjelasannya
Menurut Primbon Jawa Khodam Leluhur Sangat Menyukai Weton Ini, Simak Penjelasannya /Yoga mulyana /tangkap layar Instagram @craftown.jogja

JURNAL SOREANG - Didalam kitab Primbon Jawa Kuno terdapat kepercayaan bahwa ada Jin khodam yang tugasnya mendampingi manusia.

Jin khodam ini dipercaya diwariskan dari leluhur. Jin khodam akan terus mendampingi orang itu hingga meninggal.

Primbon Jawa juga menyebut, ada weton yang sangat disukai oleh khodam leluhur.

Baca Juga: Drake Tolak Dua Nominasi Rap Grammy Tahun Ini, Ternyata Ini Alasan Ingin Mencabut Nominasinya

Primbon Jawa merupakan salah satu metode yang digunakan oleh orang jawa untuk menghitung terhadap segala persoalan kehidupan manusia.

Mulai dari watak, arti mimpi, arti nama, pekerjaan hingga urusan percintaan.

Primbon Jawa menjadi salah satu warisan budaya leluhur, adat kebiasaan turun-temurun yang senantiasa dilestarikan oleh masyarakat khususnya di jawa.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut adalah 6 weton yang sangat disukai oleh khodam leluhur menurut Primbon Jawa Kuno.

Baca Juga: 3 Weton yang Dikawal Oleh Khodam Macan Sakti Gunung Semeru, Konon Punya Kesaktian Pukulan Gaib Sosro Birowo

1. Weton Selasa Wage (neptu 7)

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x