Ramah Kalangan Usia, Inilah 5 Rekomendasi Destinasi Wisata Unik di Surabaya

- 17 November 2023, 09:25 WIB
ilustrasi wisata unik di surabaya/instagram/snq_sunsetpoint
ilustrasi wisata unik di surabaya/instagram/snq_sunsetpoint /
  1. Wisata Jalan Tunjungan

Di Jalan Tunjungan, Anda akan disuguhi indahnya lampu kota dan beragam kuliner khas kota Surabaya. 

Selain itu, di sini banyak terdapat kafe atau restoran yang instagramable dan harganya murah. 

Baca Juga: Balai Media Kebudayaan Gelar Diskusi Sekaligus Sosialisasi Aplikasi Indonesiana TV

Yang paling menarik di Jalan Tunjungan adalah harus ada pagelaran atau pameran seni, pengamen jalanan, musik gamelan, dan penampilan komunitas sepeda motor yang membentang di jalan tersebut mulai pukul 18.00 hingga 21.00 WIB.

Jalan Tunjungan Surabaya kini menjadi landmark wisata baru di Kota Pahlawan, seperti Malioboro di Jogjakarta atau Jalan Dago di Bandung.

Melalui konsep Romantis Tunjungan, Kota Surabaya ingin kembali menghadirkan suasana Mlaku-Mlaku nang Tunjungan yang populer dalam lagu lawas musisi Arek Suroboyo, Mus Mulyadi.

  1. Wisata Perahu Kalimas

Perahu Kalimas menawarkan pengalaman unik bagi wisatawan yang ingin menjelajahi sejarah dan keindahan alam Surabaya dari tepi pantai. 

Dengan menaiki perahu Kalimas, pengunjung bisa menikmati keindahan sungai ini dan merasakan suasana bersejarahnya.

Baca Juga: Kemendikbudristek Apresiasi Upaya Ciptakan Sudut Pandang Baru dalam JICON 2023, Begini Hal-hal Barunya

 

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah