Rekomendasi 6 Rumah Makan dengan Menu Kuliner Arab di Bandung Untuk Acara Buka Puasa Bersama, Ajib!

- 16 April 2023, 13:02 WIB
Rekomendasi 6 Rumah Makan dengan Menu Kuliner Arab di Bandung Untuk Acara Buka Puasa Bersama, Ajib!
Rekomendasi 6 Rumah Makan dengan Menu Kuliner Arab di Bandung Untuk Acara Buka Puasa Bersama, Ajib! /Keluyuran /

JURNAL SOREANG - Acara buka puasa bersama menjadi salah satu agenda yang biasa dilakukan saat bulan Ramadhan.Bisa berkumpul bersama keluarga di akhir pekan.

Bagi anda yang ingin berbuka puasa dengan rasa yang berbeda, menu masakan Arab bisa menjadi pilihan yang pas untuk acara buka puasa bersama.

Saat ini di Bandung banyak restoran yang menyuguhkan makanan khas Arab, Dalam artikel ini akan membahas rekomendasi masakan Arab yang lezat untuk acara buka puasa bersama keluarga di akhir pekan.

 

1. Qahwa
- Berlokasi di Jalan Progo No. 1, Citarum, Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40115
- Jam Operasional : Senin-Kamis pukul 10.00 – 00.00 WIB, Jumat-Minggu pukul 10.00 – 01.00 WIB
- No. Telepon : (022) 4201531
- Kisaran Harga : Rp92.000 – Rp412.000

2. Al Baek resto & Café
- Berlokasi di Jalan Cihampelas No. 186, Cipaganti, Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40131
- Jam Operasional : Minggu-Jumat pukul 12.00 – 21.00 WIB, Sabtu pukul 12.00 – 00.00 WIB.
- No. Telepon : 0878-2020-2005
- Kisaran Harga : Rp40.000 – Rp105.000

3. The Food Opera
- Berlokasi di Jl. Cendana No.11a, Cihapit, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40114
- Jam Operasional : Senin-Kamis pukul 10.00 – 22.00 WIB, Jumat pukul 11.00 – 22.00 WIB, Sabtu dan Minggu pukul 10.00 – 23.00 WIB.
- Kisaran Harga : Rp28.000 – Rp110.000.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Restoran Sunda di Bandung Cocok Untuk Acara Bukber, Nikmat Pisan!

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: keluyuran.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x