Ada Pantai Citepus, Berikut 4 Destinasi Wisata Yang Bisa Kunjungi Ketika Liburan Telah Tiba

- 13 Desember 2022, 22:56 WIB
Ada Pantai Citepus, Berikut 4 Destinasi Wisata Yang Bisa Kunjungi Ketika Liburan Telah Tiba
Ada Pantai Citepus, Berikut 4 Destinasi Wisata Yang Bisa Kunjungi Ketika Liburan Telah Tiba /*/Nandi/Mantra Sukabumi

JURNAL SOREANG - Sukabumi adalah salah satu daerah di Jawa Barat yang penuh dengan tempat-tempat menarik sebagai wisata dan tidak kalah indah dari kota lainnya.

Di Sukabumi, terkenal dengan perkebunan yang dikelilingi oleh pemandangan alam yang memanjakan mata. 

Terlebih, Sukabumi adalah kabupaten terluas kedua di Pulau Jawa. hal ini tentu mendukung kompleksitas Sukabumi sebagai sebuah wilayah dan berdampak pada banyaknya tempat wisata yang wajib untuk dikunjungi.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Wisata Di Sukabumi Untuk Liburan, Salah Satunya Adalah Curug Cikaso

Berikut adalah tempat wisata yang ada di Sukabumi yang bisa dikunjungi ketika liburan nataru.

  1. Curug Cikaso

Curug Cikaso adalah air terjun yang aliran airnya berasal dari Sungai Cikaso.

Di lokasi ini sebetulnya terdapat tiga air terjun yang memiliki nama yang berbeda. 

Air terjun sebelah kiri bernama Curug Asepan, yang tengah bernama Curug Meong, dan yang kanan, bernama Curug Aki.

Memiliki tinggi yang mencapai 80 meter dan lebar tebing sekitar 100 meter, di bawah ketiga air terjun ini terdapat kolam yang berwarna hijau kebiruan yang biasa digunakan wisatawan untuk berenang dan bermain air.  

Baca Juga: Bingung Liburan Nataru Mau Kemana? Berikut 8 Destinasi Wisata Yang Ada Di Sukabumi, Ada Kawah Ratu

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x