Ide Cemilan: Resep Membuat Pisang Roti Krispi, Menu Makanan yang Disukai Anak-anak! Yuk Coba

- 28 September 2022, 12:48 WIB
Ilustrasi Ide Cemilan: Resep Membuat Pisang Roti Krispi, Menu Makanan yang Disukai Anak-anak! Yuk Coba
Ilustrasi Ide Cemilan: Resep Membuat Pisang Roti Krispi, Menu Makanan yang Disukai Anak-anak! Yuk Coba /Tangkapan layar YouTube tri pujis

4. Ambil roti tawar, pipihkan dengan rolling pin dan beri isian pisang, meises dan kacang cincang.

5. Olesi pinggiran roti dengan menggunakan putih telur, lalu lipat menjadi bentuk segitiga, rapatkan pinggiran roti dan sisihkan.

6. Kemudian siapkan wadah, masukkan telur dan susu cair kemudian kocok hingga merata, celupkan roti yang sudah diisi tadi ke dalam campurab telur.

Baca Juga: No Ribet! Resep Rebusan Bumbu Dapur yang Bisa Atasi Asam Lambung, Ini Cara Buatnya Kata dr Fery Juliawan

7. Kemudian balur permukaan roti dengan menggunakan tepung panir.

8. Panaskan wajan yang sudah diberi minyak, goreng roti dalam minyak panas sampai kecoklatan.

9. Apabila sudah matang, angkat dan tiriskan.

Menu cemilan Pisang Roti Krispi siap untuk sajikan, dimakan selagi hangat akan lebih nikmat.

Baca Juga: Resep Makaroni Schotel Panggang untuk 5 - 6 Porsi ala Cherf Devina Hermawan, Simpel dan Super Cepat

Selamat mencobanya dirumah!***

Halaman:

Editor: Suci Anjani Sukmadewi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x