Cocok untuk Sarapan! Inilah Resep dan Cara Membuat Nasi Telur Hongkong yang Gurih dan Ekonomis

- 17 Juni 2022, 07:19 WIB
Cocok untuk Sarapan! Inilah Resep dan Cara Membuat Nasi Telur Hongkoh yang Gurih dan Ekonomis
Cocok untuk Sarapan! Inilah Resep dan Cara Membuat Nasi Telur Hongkoh yang Gurih dan Ekonomis /Tangkapan Layar Youtube Devina Hermawan

4. Bumbui dengan garam dan merica, matikan api

5. Kocok lepas telur, tuang ke tumisan sosis selagi wajan masih panas. Masak hingga telur setengah matang atau sesuai selera

6. Siapkan nasi putih, letakkan telur di atasnya

7. Untuk saus gravy, campurkan air, maizena, saus tiram, kecap asin, kaldu ayam bubuk, dan gula ke dalam mangkuk. Aduk rata

8. Panaskan wajan, tuangkan campuran saus, aduk

9. Tambahkan margarin, masak hingga mengental

10. Siram saus gravy di atas telur. Sajikan dengan daun bawang iris dan chili oil

Baca Juga: Jadwal Lengkap World Cup 2022 Penyisihan Grup, Fase 16 Besar, Perempat Final, Semifinal dan Final

Bagaimana sangat menarik untuk dicoba sendiri rumah kan?***

Halaman:

Editor: Nurma Latifah

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x