Jangan Lewatkan 10 Hidangan Spesial Lebaran Idul Fitri yang Wajib Disantap Bersama Keluarga

- 2 Mei 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi makanan khas Indonesia /pixabay beeze/
Ilustrasi makanan khas Indonesia /pixabay beeze/ /

Rendang adalah makanan yang sangat khas dari Indonesia khususnya dari Sumatera Barat. Jika diolah dan disimpan dengan benar, Rendang bisa tahan sampai 7 hari.

Baca Juga: 10 Wonderkid Terbaik dengan Bayaran Tertinggi di Piala Dunia 2022 Qatar, Nomor 1 Malah Gagal Lolos

7. Nastar

Kue kering yang satu ini punya banyak sekali penggemar. Jelas karena rasanya yang nikmat perpaduan antara manis selai nanas dan adonan kuenya yang gurih.

Nastar merupakan kue kering yang ikonik banget di Indonesia terutama di momen Lebaran.

Baca Juga: 5 Penyerang Terbaik yang Pernah Bermain di La Liga Spanyol, Ada Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo

8. Kastangel

Kastengel dibuat dengan adonan tepung terigu, telur, margarin, dan parutan keju. Kue ini berbentuk persegi panjang, panjangnya sekitar 3-4 cm dan lebarnya 1 cm, dan dipanggang di dalam oven hingga kuning keemasan.

Kalau sudah ada Kastengel tersaji di meja, pasti sulit untuk menolak godaannya.

Baca Juga: Rivalitas Cristiano Ronaldo VS Lionel Messi Sebagai Eksekutor Penalti, Siapa yang Paling Banyak Cetak Gol?

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: indonesia.travel.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah