SPESIAL RAMADHAN: Menu Khas Buka Puasa, Resep Tutut Pedas Bumbu Kuning

- 3 April 2022, 11:34 WIB
Ilustrasi kuliner Tutut bumbu kuning
Ilustrasi kuliner Tutut bumbu kuning /Instagram.com/@nengfirsa120

JURNAL SOREANG – Menu buka puasa yang banyak diburu atau membuat sendiri. Salah satunya adalah tutut atau keong sawah.

Tutut disajikan dalam banyak varian hidangan. Berikut ini adalah resep tutut pedas bumbu kuning.

Bahan bahan :
2 kg tutut

Bumbu halus
9 siung bawang merah
7 siung bawang putih
4 butir kemiri 1/2 sdt merica
2 cm jahe
6 ruas kunyit.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Kota Serang, Minggu 3 April 2022 dan Doa Berlindung dari Kemalasan

Bumbu pelengkap:
7 sdm air asam Jawa
1 sdm garam
1/2 sdt penyedap
1 sdm kaldu ayam bubuk
Gula merah secukupnya

1 ltr air matang
5 lembar daun jeruk
3 lembar daun salam
2 batang serai
20 buah rawit merah
3 ruas lengkuas

Tips Membersihkan tutut:
1. Rendam tutut semalaman dan ganti air 2-3 kali

2. Gosok-gosok tutut menggunakan daun pandan wangi, untuk membersihkan lumpur dan lumut.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x