Timnas Indonesia Awasi Satu Pemain Singapura Jelang Laga Kedua Piala AFF U-16, Siapa?

- 2 Agustus 2022, 19:44 WIB
Para pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-16 saat melakoni sesi latihan bersama
Para pemain Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-16 saat melakoni sesi latihan bersama /PSSI

"Saya katakan ke pemain, tak peduli siapa yang mencetak gol, yang penting kita menang," ungkap Bima.

Baca Juga: AFC Bakal Inspeksi Calon Venue Piala Asia 2023 Namun PSSI Belum Putuskan Stadion Mana, Lho Kok?

Lebih jauh ia membeberkan, kondisi semua pemain saat ini dalam keadaan fit, termasuk M. Riski Afrisal dan kiper Ikram Al Giffari.

"Hanya M Riski Afrisal saja yang kakinya sedikit lecet, namun sudah baik kembali. Begitu juga dengan kiper kami, Ikram Al Giffari yang sudah bisa bergabung, dan kita kembali memiliki tiga kiper," ucapnya.

Meski begitu, Bima akan melakukan rotasi pemain untuk laga kedua timnya. "Karena kami juga akan mempersiapkan tim di laga berikutnya melawan Vietnam. Tapi yang terpenting, kita fokus dahulu di laga kedua nanti," sambung Bima.

Baca Juga: Masih Belum Cukup, Manchester United Membutuhkan Tambahan Pemain di 3 Posisi ini, Termasuk Pengganti Ronaldo?

Diakuinya, kemenangan di setiap laga Piala AFF-16 menjadi target Tim U-16. Oleh karena itu, ia berharap para pemain dapat menunjukkan kemampuan terbaik mereka di lapangan.

"Saya katakan ke pemain, kita harus bisa memaksimalkan semua pertandingan yang kami jalani dengan menghadirkan kemenangan," tegasnya.

Sebagai informasi, laga antara Indonesia melawan Singapura akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu 3 Agustus 2022, pukul 20.00 WIB.

Baca Juga: Masih Belum Cukup, Manchester United Membutuhkan Tambahan Pemain di 3 Posisi ini, Termasuk Pengganti Ronaldo?

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x