Rekor Gol Cristiano Ronaldo Sulit Dikalahkan, Lionel Messi Hanya Mampu Geser Legenda Brazil di Posisi Kedua

- 6 Juni 2022, 09:46 WIB
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi layak dijuluki sebagai GOAT
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi layak dijuluki sebagai GOAT /kolase twitter/

JURNAL SOREANG - Lionel Messi gagal ungguli Cristiano Ronaldo, namun ia baru saja berhasil menggeser posisi Pele sebagai pencetak gol terbanyak kedua sepanjang sejarah.

Rekor Lionel Messi sebagai pencetak gol terbanyak kedua sepanjang sejarah ini, didapatkan setelah rival abadi Cristiano Ronaldo ini mengalami musim pertama yang mengecewakan bersama Paris Saint-Germain.

Sepanjang musim pertamanya di Paris Saint-Germain, Lionel Messi yang baru saja menjadi pencetak gol terbanyak kedua sepanjang sejarah  hanya menyumbang enam gol liga dalam 26 penampilan.

Baca Juga: Air Mata Belum Kering, Atalia Kamil Sadar Ada Sikap Tak Biasa yang Eril Tunjukkan Sesaat Sebelum Kepergiannya

Beruntungnya di Liga Champions nasib Lionel Messi jauh lebih baik, dengan mencetak 5 gol dalam  7 pertandingan.

Secara keseluruhan total yang dicetak Lionel Messi adalah 11 gol dan itu membuat total gol dalam sepanjang karirnya menjadi 764 gol.

Gol tersebut lebih unggul dua poin dari legenda Brasil Pele, yang resmi mencetak 762 dalam tiga dekade.

Baca Juga: Bikin Mewek! Dinan Fajrina Ulang Tahun Doni Salmanan Kirim Surat dari Dalam Penjara 'Aku Gak Kuat!'

Meski begitu rasanya sangat sulit bagi Lionel Messi untuk bisa mengalahkan pencetak gol terbanyak pertama dalam daftar, yaitu Cristiano Ronaldo.

Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: Sportbible


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x