MENOLAK LUPA! Piala Dunia Paling Tragis, Gol Bunuh Diri yang Sebabkan Nyawa Pesepakbola Ini Melayang

- 11 Mei 2022, 12:09 WIB
Piala Dunia Paling Tragis, Gol Bunuh Diri yang Sebabkan Nyawa Pesepakbola Ini Melayang   JURNAL SOREANG - Piala Dunia menghadirkan banyak cerita yang beragam salah satunya adalah kisah yang berujung tragis.   Tidak ada yang tahu bagaimana nasib dari masa depan seseorang termasuk dari pesepakbola yan
Piala Dunia Paling Tragis, Gol Bunuh Diri yang Sebabkan Nyawa Pesepakbola Ini Melayang JURNAL SOREANG - Piala Dunia menghadirkan banyak cerita yang beragam salah satunya adalah kisah yang berujung tragis. Tidak ada yang tahu bagaimana nasib dari masa depan seseorang termasuk dari pesepakbola yan /Youtube Cerita Bola/

JURNAL SOREANG - Piala Dunia menghadirkan banyak cerita yang beragam salah satunya adalah kisah yang berujung tragis.

Tidak ada yang tahu bagaimana nasib dari masa depan seseorang termasuk dari pesepakbola yang justru harus meregang nyawa setelah bermain di Piala Dunia.

Piala Dunia 1994 menjadi turnamen paling kelam dan tragis bagi pemain asal Kolombia Andres Escobar.

Baca Juga: Mantap! Atlet Badminton Bilqis Pratista Kalahkan Tunggal Putri Ranking 1 Dunia di Thomas Uber Cup 2022

Andres Escobar merupakan pemain yang memiliki talenta yang luar biasa dan dijuluki sebagai pemain dengan gaya bermain yang elegan dan bersih.

Hal tersebut pula yang menjadikan Andres Escobar ditunjuk sebagai Kapten untuk Timnas Kolombia.

Memulai laga dengan cemerlang di babak kualifikasi Zona Amerika Selatan, Kolombia bermasin luar biasa dan tak terkalahkan bahkan Argentina yang menjadi tim paling kuat saat itu harus tunduk 5-0 atas Kolombia.

Baca Juga: TRANSFER Pemain Top Eropa: Gercep Cari Pengganti Haaland, Dortmund Gaet Wonderkid Jerman di Piala Dunia 2022

Atas hasil tersebut, Kolombia melaju dengan mulus dan menjadi juara grup sementara Argentina harus mengarungi babak play off untuk tampil di Piala Dunia.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x