Tiga Fakta Menarik Kekalahan Liverpool di Anfield

- 22 Januari 2021, 10:57 WIB
Suasana Pertandingan Liverpool vs Burnley dengan kekalahan pertama Liverpool di Anfield sejak tahun 2017.*
Suasana Pertandingan Liverpool vs Burnley dengan kekalahan pertama Liverpool di Anfield sejak tahun 2017.* /Google Sports

JURNAL SOREANG - Kalah 1-0 dari Burnley telah mengakhiri rekor tak terkalahkan Liverpool di markasnya, Stadion Anfield.

Di sisi lain Jurgen Klopp terlibat terlibat perang mulut dengan pelatih Burnley Sean Dyche di lorong ruang ganti.

Ini tiga fakta menarik atas kekalahan Liverpool si markas angkernya, Stadion Anfield, tadi malam.

Baca Juga: Ketum PSSI: Sepakbola Indonesia harus Tiru Jejak Jepang dan Korea Selatan

1. Liverpool baru merasakan kekalahan di Anfield sejak tahun 2017. Bertamu ke Anfield, Skuad Sean Dyche dengan mengejutkan mampu meruntuhkan keperkasaan Liverpool di Anfield.

Ashley Barnes mencetak gol kemenangan Burley di menit 82 melalui titik putih, setelah ia dijatuhkan kiper Liverpool Alisson di kotak pinalti.

Kemenangan Burnley tadi malam telah memutus rekor Liverpool 68 pertandingan tak terkalah di Anfield sejak Premier League 2017.

CavaniBaca Juga: Fulham vs MU:Edinson Cavani Cetak Gol, Paul Pogba On Fire

2. Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, berseteru dengan Pelatih Burnley, Sean Dyche. Saat turun minum, Jurgen Klopp tertangkap kamera sedang berseteru dengan pelatih Burnley, ketika keduanya sedang berjalan masuk menuju ruang ganti.

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x