Gus Mus : Dia Sadar Bahwa Jabatan Itu Amanah dan Tanggung Jawab

Sam
- 27 Desember 2020, 18:46 WIB
Unggahan foto saat Gus Yaqut (kanan) berbincang dengan sang paman Gus Mus (kiri) melalui instagram pribadi milik Gus Mus.
Unggahan foto saat Gus Yaqut (kanan) berbincang dengan sang paman Gus Mus (kiri) melalui instagram pribadi milik Gus Mus. /instagram/

JURNAL SOREANG - Usai Gus Yaqut resmi mengemban tugas jadi Menteri Agama, keluarga besarnya langsung banjir ucapan selamat, tak terkecuali Ahmad Mustofa Bisri alias Gus Mus yang merupakan paman Gus Yaqut.

Gus Mus langsung mengungkapkan perilaku keponakannya itu, melalui unggahan di instagram pribadinya.

"Dia sadar bahwa jabatan itu amanah dan tanggung jawab." tulis Gus Mus

Baca Juga: Begini Konsep Kang DS dan Pakar Guna Atasi Banjir di Kabupaten Bandung

Menurut Gus Mus, keponakannya yang saat ini menyandang status sebagai Menteri Agama mengetahui amanah yang diemban.

https://www.instagram.com/p/CJNi68ZhVHR/?igshid=lj9mvb2tyyq8

Melihat banyaknya orang yang menyampaikan selamat atas diangkatnya keponakanku Yaqut Cholil Qoumas, rupanya masih banyak orang kita yang menganggap jabatan menteri sebagai anugrah,” tulis Gus Mus melalui akun Instagram pribadinya.

Baca Juga: DI SINI Link Live Streaming Liverpool vs West Brom, Amankan Tahta The Reds dan Mohamed Salah

Halaman:

Editor: Sam


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x