Jangan Lewatkan Begitu Saja! Dzulqa’dah Bulan Dilipatgandakan Pahala

- 3 Juni 2023, 16:59 WIB
Ilustrasi: Jangan lewatkan begitu saja! Dzulqa’dah bulan dilipatgandakan pahala
Ilustrasi: Jangan lewatkan begitu saja! Dzulqa’dah bulan dilipatgandakan pahala /Freepik/

“Apalagi ketika kita punya masa lalu yang penuh dengan dosa, di musim-musim ibadah seperti inilah kita harus tingkatkan amal shalih kita, karena ini kesempatan mengejar ketinggalan” terangnya.

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Kelapa Untuk Kesehatan Jantung yang Optimal

Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri melanjutkan bahwa para ulama mengatakan,”Orang-orang yang diberikan taufiq adalah orang-orang yang ditunjukkan oleh Allah subhanahu wa ta’ala, beramal tepat pada waktunya.”

Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri mengajak kita untuk kembali meningkatkan amal shalih di Bulan Dzulqa’dah ini setelah mengalami penurunan di Bulan Syawal paska Ramadhan.

“Mari kita kembali menambah porsi kita, setelah kita cukup cooling down, kita mengalami penurunan grafik di bulan Syawal ini, capek, letih, lelah, paska Ramadhan, itu hal yang wajar. Tapi sekarang, kita masuk pintu yang baru, pintu yang bernama Dzulqa’dah.” Pungkasnya.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

 

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: YouTube Muhammad Nuzul Dzikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x