Subhanallah Ini Istimewanya Istighfar Kata Ustadz Adi Hidayat, Perbanyak Amalan Ini di Malam Nisfu Syaban

- 6 Maret 2023, 07:53 WIB
Subhanallah Ini Istimewanya Istighfar Kata Ustadz Adi Hidayat, Perbanyak Amalan Ini di Malam Nisfu Syaban
Subhanallah Ini Istimewanya Istighfar Kata Ustadz Adi Hidayat, Perbanyak Amalan Ini di Malam Nisfu Syaban /tangkapan layar/YouTube

Allah subhanahuwataala akan bertanya kepada hambanya apa yang dia minta atau inginkan.

Jangan langsung terburu-buru, Allah subhanahuwataala akan bertanya seperti ini jika istighfar dan taubat kita dinilai sudah benar dan diterima.

Baca Juga: Liga Italia : Sassuolo Diprediksi Kalahkan Cremonese 2-1                                                      

“Jadi ketika istigfar Anda benar, kemudian taubat Anda benar disampaikan, maka Allah tunggu kau mau minta apa sekarang,” kata Ustadz Adi Hidayat.

Sebelum itu, kita harus memohon ampunan kepada Allah subhanahuwataala.

Pada malam nisfu syaban ini, menjadi salah satu momen yang bisa dimanfaatkan untuk memohon ampunan dari Allah, caranya dengan istighfar.

Baca Juga: 4 Weton Bejo di Bulan Maret, Rezeki Mujur Keuangan Makmur Bikin Hidup Full Senyum! Itukah Kamu?

“Maka perbanyak istighfar kepada Allah, dia maha pengampun, kalau ampunan sudah diberikan, dosa sudah dicabut, maka rahmat diturunkan dari langit,” ucapnya.

Saat kita sudah memperbanyak istighfar dan diampuni segala dosa kita, Allah akan menurunkan rahmatnya.

Ketika rahmat Allah sudah turun, segala hal yang kita inginkan insya Allah akan diberi.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah