Tiga Waktu Terbaik Melakukan Hubungan Intim Menurut Islam, Selain Dapat Pahala Memiliki Manfaat Medis

- 4 September 2022, 20:00 WIB
Tiga Waktu Terbaik Melakukan Hubungan Intim Menurut Islam, Selain Dapat Pahala Memiliki Manfaat Medis
Tiga Waktu Terbaik Melakukan Hubungan Intim Menurut Islam, Selain Dapat Pahala Memiliki Manfaat Medis /unsplash.com

Melakukan hubungan intim sebelum subuh memiliki banyak manfaat karena suasana yang lebih rileks.

Biasanya diawal malam pikiran akan lebih penat, sementara menjelang akhir malam atau subuh pikiran akan lebih kosong sehingga membuat hubungan intim bisa lebih rileks.

Selain itu melakukan hubungan intim sebelum shalat subuh bisa langsung mandi junub untuk selanjutnya menunaikan ibadah shalat subuh.

Baca Juga: 4 Penyebab Miss V Mudah Basah Saat Bergairah, Begini Penjelasan Ilmiahnya!

Menurut Kesehatan, hubungan intim di waktu pagi hari juga membuat proses bercinta antara pasangan suami istri lebih intim dan akan lebih berkesan karena lebih banyak mengeluarkan hormon kebahagiaan seperti serotonin dan oksitoksin.

2. Waktu Dzuhur ke Ashar

Ternyata hubungan intim pada siang hari tepatnya diantara waktu dzuhur ke ashar merupakan waktu terbaik.

Selain memang disunnahkan dalam agama Islam, namun untuk dunia medis dan Kesehatan juga ternyata hubungan intim di waktu tersebut memiliki banyak manfaat.

Waktu jam 2 hingga 4 sore merupakan saat terbaik dalam sistem reproduksi Wanita sehingga baik untuk melakukan hubungan intim.

Sperma yang diproduksi pria juga mempunyai kualitas terbaik dan sangat subur dalam hubungan intim.

Halaman:

Editor: Nurma Latifah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah