Tips Cinta! 25 Ciri-ciri Orang yang Kamu Sukai dan Dia Menyukai Kamu juga

- 4 Juni 2022, 10:40 WIB
Ilustrasi cinta. Tips Cinta! 25 Ciri-ciri Orang yang Kamu Sukai dan Dia  Menyukai Kamu juga
Ilustrasi cinta. Tips Cinta! 25 Ciri-ciri Orang yang Kamu Sukai dan Dia Menyukai Kamu juga /

JURNAL SOREANG – Banyak sekali tanda-tanda atau isyarat bahwa seseorang yang kamu sukai itu juga menyukai kamu.

Coba kamu perhatikan saja apa yang dia lakukan saat kamu bersama dengan dia. Jika dia menunjukkan tanda-tanda tertentu, besar kemungkinan bahwa dia juga suka sama kamu.

Berikut 25 tanda orang yang kamu sukai menyukai kamu juga.

1. Dia selalu ingin berada di dekatmu.
2. Dia membuat dirinya terlihat bagus saat ada kamu.

Baca Juga: Tips Cinta! 25 Tanda Orang yang Kamu Sukai Ternyata Suka Kamu juga, Setiap Orang Perlu Tahu!

3. Dia terkadang gugup saat berbicara dengan kamu.
4. Ketika berbicara dengan kamu tubuhnya akan selalu menghadap ke kamu.

5. Dia mencerminkan apa yang kamu lakukan secara tidak sengaja.
6. Dia selalu menatap matamu saat berbicara dengan kamu.

7. Dia selalu tersenyum padamu setiap saat.
8. Dia menatapmu saat kamu tidak melihatnya.

Baca Juga: Tips Cinta! 22 Fakta Menarik Sisi Psikologis Wanita, Pria Wajib Tahu Nih

9. Dia menggodamu.
10. Dia melihat kamu ketika dia membuat lelucon untuk mengetahui apakah kamu tertawa.

11. Dia selalu menjadi orang pertama yang menawarkan bantuan kepadamu.
12. Dia sering tertawa di sekitarmu.

13. Dia selalu melihatmu saat kamu memasuki ruangan.
14. Dia salalu membuat alasan untuk menyentuhmu.

Baca Juga: Tips Cinta! 15 Rahasia untuk Terlihat Lucu dan Meluluhkan Hati Pria, Cewek Wajib Tahu!

15. Dia adalah orang yang selalu memulai percakapan.
16. Dia mulai mengotak-atik rambutnya saat kamu ada.

17. Kakinya menghadap ke arah kamu.
18. Dia pamer padamu.

19. Dia selalu menjaga percakapan yang sedang berlangsung selama yang dia bisa.
20. Dia condong ke arah kamu.

Baca Juga: Tips Cinta! Gombalan Lucu Si Cepot untuk Pasangannya yang Auto Bikin Romantis

21. Dia selalu menyediakan waktu untuk kamu.
22. Dia menjadi gelisah saat berada di dekat kamu.

23. Dia selalu duduk di samping kamu setiap ada kesempatan.
24. Dia bertindak berbeda di sekitarmu daripada yang dia lakukan terhadap orang lain.

25. Dia mengatakan bahwa dia tidak ingin kamu pergi saat kamu bersama dia.***

Editor: Sarnapi

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah