MUTIARA HIKMAH: Apa Hikmah di Balik Qurban? Begini Penjelasan Ustadz M. Abduh Tausikal

- 1 Juni 2022, 21:37 WIB
 Caption Foto: 	Hikmah Dibalik Qurban/Tangkapan Layar Rumaysho TV
Caption Foto: Hikmah Dibalik Qurban/Tangkapan Layar Rumaysho TV /

JURNAL SOREANG – Apa saja hikmah dibalik dilaksanakannya ibadah qurban pada hari raya Idul Adha?

Berikut penjelasan Ustadz M. Abduh Tausikal tentang 5 keutamaan dari ibadah qurban.

1. Qurban dilakukan dalam rangka syukur kepada Allah atas nikmat hayat (kehidupan) yang diberikan.

2. Qurban dilaksanakan untuk menghidupkan ajaran Nabi Ibrahim Kholilullah (kekasih Allah).

Baca Juga: Salurkan Bantuan Hewan Kurban dengan Terapkan Prokes, Polisi: Pendistribusian Daging Kurban Langsung ke Rumah

Yang ketika itu Allah memerintahkan beliau untuk menyembelih anaknya tercinta. Sebagai tebusan Isamail ‘Alaihis salam ketika Idul Adha.

Nabi Ibrahmi diperintahkan berdasarkan mimpi beliau untuk menyembelih putranya sendiri yang beliau sangat menanti-nanti putranya tersebut. Tapi nanti diganti dengan tebusannya.

Tidak jadi menyembelih Ismail, tapi diganti dengan yang lain, dengan hewan yaitu kibasy.

Baca Juga: Tidak Ada SKKH, Hewan Kurban Dilarang Masuk ke Kota Bandung

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x