Bacaan Dzikir Malam Lailatul Qadar untuk Wanita yang Sedang Haid di Akhir Ramadhan

- 27 April 2022, 04:35 WIB
Berikut contoh amalan malam lailatul qadar untuk wanita yang sedang haid./Pixabay/Oranfireblade.
Berikut contoh amalan malam lailatul qadar untuk wanita yang sedang haid./Pixabay/Oranfireblade. /

JURNAL SOREANG - Berikut ini dzikir malam lailatul qadar yang dapat di amalkan oleh wanita yang sedang dalam keadaan haid atau menstruasi.

Di malam lailatul qadar, banyak orang yang berlomba memperbanyak amal ibadah tak terkecuali bagi wanita yang sedang haid.

Meski wanita yang sedang haid tidak suci, mereka yang ingin mendapat lailatul qadar dapat melakukan ibadah yang diperbolehkan.

Baca Juga: 4 Tanda-tanda Malam Lailatul Qadar Menurut Dr. Zakir Naik, Salah Satunya Bulan Nampak Seperti Piring

Ibadah bagi wanita yang sedang haid menurut Dr. Zakir Naik dapat melakukan doa dan dzikir meminta ampunan kepada Allah SWT.

"Jadi meminta ampunan adalah salah satu hal terbaik yang bisa dilakukan," kata Dr. Zakir Naik sebagaimana dikutip oleh Jurnal Soreang dari Lampu Islam.

Selain itu, wanita yang sedang menstruasi juga dapat melakukan dzikir di hari-hari terakhir Ramadhan untuk mendapat lailatul qadar.

Baca Juga: Rencana FIFA Gelar Piala Dunia Dua Tahun Sekali, Ada Campur Tangan Arab Saudi dan Mengincar Keuntungan Besar

"Hal lain yang bisa dilakukan wanita ketika menstruasi di hari-hari ini dia bisa melakukan dzikir," katanya.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah