Wajib Tahu! Inilah Perbedaan Mental Pemenang dan Mental Pecundang, Apa Saja?

- 19 April 2022, 06:29 WIB
Ilustrasi pecundang yang berpikiran negatif
Ilustrasi pecundang yang berpikiran negatif /Pixabay./

Pecundang terbiasa ingkar janji

Pemenang selalu menjadi bagian dari jawaban

Pecundang selalu menjadi bagian dari masalah

Pemenang selalu fokus pada peluang

Pecundang selalu fokus pada kesulitan.

Baca Juga: Ini Dia 8 Negara Pemenang Piala Dunia Terbanyak, Berikut Pemain Pencetak Gol Terbanyak di Final Angkat Trofi

Pemenang tidak pernah berhenti belajar

Sedangkan pecundang tidak suka belajar

Pemenang tak perah berhenti berusaha

Pecundang selalu pasrah pada takdir dan keadaan

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah