Enggak Sahur? Inilah Tips Kuat Puasa Ramadhan Meskipun Tidak Sahur, Tetap Produktif Sepanjang Hari!

- 6 April 2022, 21:39 WIB
Ilustrasi bangun kesiangan sehingga melewatkan waktu untuk sahur
Ilustrasi bangun kesiangan sehingga melewatkan waktu untuk sahur /Pexels /

JURNAL SOREANG - Saat ini umat muslim sedang di wajibkan untuk menjalani puasa ramadhan.

Dalam menjalani puasa ramadhan, sangat umum untuk melakukan sahur yang merupakan aktivitas makan dan minum yang dilakukan sebelum datangnya waktu imsak.

Sahur berguna untuk menunda lapar sepanjang hari dalam beribadah puasa ramadhan.

Baca Juga: Piala Dunia 2022, Olivier Giround Dekati Rekor Legend Theirry Henry di Timnas Prancis

Namun jika telat atau tidak sahur kamu akan menjalani Aktifitas di hari puasa dengan lemas hingga tidak berenergi.

Akan tetapi kita kerap kali melupakan sahur dengan berbagai alasan seperti telat bangun melewatkan waktu imsyak dan adzan shubuh hingga tidak makan sahur.

Tapi tak perlu cemas!

Baca Juga: Rahasia Nama Tarawih, Yuk Simak Penjelasannya!

Dilansir dari sehatq.com, inilah cara dan tips agar tetap kuat berpuasa saat tidak sahur, diantaranya sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah