Jangan Heran Kalau Beda! Inilah Dua Cara Perbedaan Metode untuk Tentukan Awal Ramadhan

- 1 April 2022, 14:10 WIB
Ilustrasi Petugas saat memantau lokasi titik Rukyatul Hilal
Ilustrasi Petugas saat memantau lokasi titik Rukyatul Hilal /PMJ News

JURNAL SOREANG - Untuk tentukan awal Ramadhan, ada beberapa metode cara yang biasa dilakukan dan sama-sama memiliki dalil yang kuat.

Di Indonesia, untuk tentukan awal Ramadhan biasa dilakukan dengan dua metode.

Dua metode yang dilakukan di Indonesia untuk tentukan awal Ramadhan yakni metode rukyat dan hisab.

Baca Juga: Indonesia Diprediksi Akan Masuk Fase Endemi Covid-19 Tiga Bulan Lagi. Apakah Hal Itu Bisa Terjadi?

Nahdlatul Ulama (NU) menjadi lembaga yang biasa menggunakan metode rukyat untuk tentukan awal Ramadhan.

Dan Muhammadiyah menjadi lembaga yang menggunakan metode hisab untuk tentukan awal Ramadhan.

Berikut penjelasan masing-masing dari kedua metode rukyat dan hisab untuk tentukan awal Ramadhan.

Baca Juga: Kabar Baik! Timnas Sepakbola Amputasi Indonesia Berhasil Lolos untuk Tanding di Piala Dunia 2022

1. Metode Rukyat.

Halaman:

Editor: Rizky Tri Sulistiawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah