Jarang Diketahui! Kacang Mete Punya Dampak Buruk Bagi Kesehatan, Simak Ulasannya Berikut

- 21 Maret 2022, 08:21 WIB
Caption: Ternyata kacang mete punya dampak buruk bagi kesehatan (pixabay/Michael Luenen)
Caption: Ternyata kacang mete punya dampak buruk bagi kesehatan (pixabay/Michael Luenen) /

Kendati demikian racun yang ada dalam kacang mete dapat hancur melalui proses pemanggangan.

Jadi bagi para pecinta kacang mete konsumsilah yang sudah matang atau terlepas dari kulitnya.

Baca Juga: Catat! Inilah Resep Jukut Bejek Kacang Panjang Khas Bali, Masakan Machel Masterchef Dapat Komentar Chef Juna

4. Berpotensi Meningkatkan Gula Darah

Kacang mete mampu mengakibatkan peningkatan gula darah dalam tubuh jika dikonsumsi secara berlebihan.

Namun dampak kacang mete pada gula darah masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut.

Walaupun demikian sebaiknya bagi pengidap diabetes atau dalam masa pengkonsumsian obat pengontrol kadar darah sebaiknya hindari kacang mete terlebih dahulu.

Baca Juga: 5 Manfaat Kacang Arab, Dari Cegah Penyakit Jantung, Antioksidan sampai Turunkan Berat Badan

Jika terasa sulit, Anda biasa mengkonsultasikan dulu pada dokter sebelum mengkonsumsi kacang mete.

Itulah beberapa dampak bahaya yang dapat ditimbulkan oleh kacang mete bagi kesehatan.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Sehatqu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah