Jarang Diketahui! Kacang Mete Punya Dampak Buruk Bagi Kesehatan, Simak Ulasannya Berikut

- 21 Maret 2022, 08:21 WIB
Caption: Ternyata kacang mete punya dampak buruk bagi kesehatan (pixabay/Michael Luenen)
Caption: Ternyata kacang mete punya dampak buruk bagi kesehatan (pixabay/Michael Luenen) /

Jika tak disadari mengkonsumsi kacang mete secara berlebihan dapat meningkatkan kalori dalam tubuh dan memicu pergerakan jarum timbangan makin ke kanan.

Baca Juga: Parade MotoGP di Jakarta Disambut Sangat Meriah, Warga: Fix Marquez Mampir Beli Cilor di Kebon Kacang

2. Memicu Resiko Batu Ginjal

Dalam kacang mete terdapat kandungan bernama oksalat yang cukup tinggi.Kandungan tersebut dapat menyebabkan terjadinya batu ginjal.

Jadi untuk menghindari resiko tersebut sebaiknya hindari mengkonsumsi kacang mete lebih dari 28 gram per hari.

Khusus untuk yang memiliki resiko atau penyakit batu ginjal disarankan untuk tidak mengkonsumsi kacang mete.

Baca Juga: Vegan Wajib Baca! Inilah Tahapan Menanam Mikrogreen Kacang Kedelai yang Dapat Anda Coba di Rumah

3. Mengandung Racun

Ternyata dalam makanan gurih ini terdapat kandungan zat racun bernama urushiol.

Racun ini berada dalam minyak diantara kulit mete dan kacang di dalamnya.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Sehatqu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah