13 Festival Terbesar dan Terbaik di Dunia, Tidak Ada di Indonesia dan Jepang

- 23 Desember 2021, 17:57 WIB
CAPTION: Ribuan orang menghadiri Festival Thaipusam di Batu Caves, Kuala Lumpur, Malaysia. Thaipusam salah satu festival terbesar di dunia/instagram/thiruparankundram_murugan
CAPTION: Ribuan orang menghadiri Festival Thaipusam di Batu Caves, Kuala Lumpur, Malaysia. Thaipusam salah satu festival terbesar di dunia/instagram/thiruparankundram_murugan /

Baca Juga: Inilah 5 Pasangan Teraneh dan Tidak Masuk Akal di Dunia

Festival yang didominasi warna hijau tersebut dihadiri jutaan turis lokal dan manca negara setiap tahunnya.

Mereka menari, minum bir hijau, dan menikmati berbagai makanan khas Irlandia.

6. Festival Jazz Montreux, Swiss

Kota Montreux, di Swiss, adalah rumah bagi musik jazz dunia. Oleh karena itu, musisi top dunia selalu hadir pada Festival Jazz Montreux, di antaranya, Freddie Mercury, Deep Purple, David Bowie, Queen.

Pada awalnya, Festival Jazz Montreux murni menampilkan musik jazz. Tapi, kini semua genre musik.

Baca Juga: Bukan 10, Tahun 2022 Negara Dubai Miliki 11 Fakta Menarik, Nomor 11 Jadi Paling Menarik Loh

Festival Jazz Montreux biasanya digelar pada pekan pertama dan kedua di bulan Juli.

7. Summerfest, Milwaukee, AS

Summerfest di Milwaukee, Amerika Serikat (AS) adalah festival musik terbesar di dunia.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah