Ternyata 5 Filsuf Ini Paling Berpengaruh Sepanjang Sejarah, Simak Siapa Saja

- 6 Desember 2021, 12:38 WIB
Plato Merupakan salah satu Filsuf yang berpengaruh dalam sejarah dunia.
Plato Merupakan salah satu Filsuf yang berpengaruh dalam sejarah dunia. /mvivirito0

JURNAL SOREANG - Filsuf merupakan sebutan untuk seseorang yang sudah ahli dalam bidang filsafat.

Jika filsafat diartikan sebagai cinta akan kebijaksanaan, maka ahlinya dapat didefinisikan sebagai seorang yang memiliki banyak pengetahuan tentang cinta.

Namun peran seorang filsuf bukan hanya sampai disitu, mereka merupakan orang-orang yang secara aktif berpikir kritis dan terlibat untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan besar yang sulit untuk dipecahkan.

Baca Juga: 4 Weton yang Diramalkan Menurut Primbon Jawa Akan Sukses Kaya Raya Bagaikan Sultan Brunei, Cek Wetonmu Ya

Mereka juga telah menjadi orang yang berpengaruh terhadap kehidupan manusia pada zaman sekarang.

Inilah lima filsuf paling berpengaruh dalam sepanjang sejarah dunia :

1. Thales

Thales dinobatkan sebagai salah satu filsafat yunani terhebat sepanjang sejarah. Kebanyakan ide Thales berasal dari Aristoteles, yang menunjuk Thales sebagai orang pertama untuk menyelidiki prinsip dasar seperti asal usul materi.

Dia sangat aktif mempelajari ilmu pengetahuan dan filsafat, sehingga dia sangat dihormati oleh orang-orang Yunani kuno.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Campus Quipper


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah