Wow! Ternyata Burung Kebal Akan Sengatan Listrik Loh, Begini Fakta Sebenarnya

- 5 Desember 2021, 19:51 WIB
Burung wallet yang sedang bertengger di pagar listrik
Burung wallet yang sedang bertengger di pagar listrik /@lake_of_tranquility

Jadi untuk menghantarkan listrik dari pagar ke tanah kita memerlukan sebuah benda yang dapat menyambungkan kedua kutub tersebut.

Itu juga merupakan salah satu alasan mengapa jika manusia dapat tersengat listrik, apabila menyentuh pagar tersebut.

Baca Juga: Rencanakan Tindak Lanjut, Para Alumni SKPP Bawaslu RI Gelombang I Adakan Konsolidasi Nasional via Google Meet

Karena manusia telah menghubungkan kutub positif yang ada di pagar dengan kutub negative yang ada di tanah.

Sedangkan burung, mereka hanya menyentuh pagar atau kutub positifnya saja tanpa menyentuh tanah ataupun kutub negatifnya.

Hal tersebut membuat burung tak dapat tersengat listrik dan bebas melakukan apapun saat berada di pagar tersebut.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah