Inilah Penyebab Sakit Pinggang Sebelah Kanan yang Harus Diketahui

- 30 September 2021, 08:36 WIB
Penanganan rasa sakit pinggang. /dok/tangkap layar
Penanganan rasa sakit pinggang. /dok/tangkap layar /

Begitu pula dengan cedera pada persendian tulang belakang yang menyebabkan penekanan saraf yang ada di sekitarnya. Cedera ini biasanya dapat dialami saat seseorang mengangkat beban berat berlebihan.

Seperti halnya otot di bagian lain. Punggung dan pinggang juga bisa mengalami gangguan otot.

Gejalanya berupa kram otot atau kedutan otot yang terjadi mendadak tanpa bisa dikendalikan Hal ini, salah satunya, bisa terjadi oleh karena olah raga yang berlebihan.

Jika empedu mengalami masalah, seperti batu empedu dapat memicu rasa sakit yang bisa menjalar hingga pinggang sebelah kanan. Rasa sakit tersebut akan semakin memburuk saat penderitanya makan.

Baca Juga: Sakit Pinggang Bagian Belakang? Begini Cara Meredekannya

“Tentu saja, saat pinggang sebelah kanan terasa sakit, kita harus waspada dengan melakukan pemeriksaan kesehatan. Dan paling penting adalah mulai dengan menempuh pola hidup sehat,” ungkap Steve. ***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah