MUTIARA HIKMAH: Jihadnya Seorang Suami

- 8 Agustus 2021, 06:26 WIB
Ilustrasi seorang suami bekerja sebagai jihad fi Sabilillah.
Ilustrasi seorang suami bekerja sebagai jihad fi Sabilillah. /Pixabay/startupstockphotos/

Kedua, orang yang berilmu tapi tidak berharta hingga ia berkata andaikan Allah memberikan harta saya akan berbuat seperti orang pertama, maka ia berpahala sama.

Lalu ketiga, seorang diberi harta, tapi tidak diberi ilmu. 

Sehingga ia memakai hartanya di jalan yang dimurkai Allah hingga ditahannya dari segala yang diridai Allah.

Baca Juga: Mutiara Hikmah, Kisah Kedermawanan Siti Aisyah dan Para Sahabat

Sedangkan keempat, orang tidak berilmu dan tidak berharta lalu berkata andai saya kaya akan berbuat seperti tipe orang ketiga.

Orang tersebut dalam keadaan  dosa dan hukumannya sama.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Tanbighul Ghafilin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah