Jangan Sampai Lupa, Ini Bacaan Niat Puasa dan Berbuka di Bulan Ramadhan, Beserta Artinya

- 15 April 2021, 03:05 WIB
Ilustrasi membacakan niat dan berbuka puasa Ramadhan, beserta artinya.
Ilustrasi membacakan niat dan berbuka puasa Ramadhan, beserta artinya. /@kemensosri Instagram/Rabu, 14 April 2021

Baca Juga: Anggota DPR: Politik Harus Tetap Dijaga Bersih Oleh Politisi dan Masyarakat

Bacaan doa niat puasa:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ الشَّهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلَّهِ تَعَالَى

Nawaitu shouma ghodin ‘an adaa-i fardhisy syahri romadhoona hadzihis sanati lillaahi ta’aala

Artinya: “Aku niat puasa pada hari esok untuk melaksanakan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah Ta’ala,”

Baca Juga: Tak Disangka Film Horor Psikologis Ini jadi Film Favorit Seo Ye Ji hingga 28 kali Ditonton, Banjir Komentar

Bacaan do’a buka puasa yang biasa dihafal:

اللَّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْرْتُ

Allahumma laka shumtu wa bika aamantu wa ‘ala rizqika aftortu

Artinya: "ya Allah, kepada Mu aku berpuasa dan kepada Mu aku berbuka”.*** (Sartika Rizki Fadilah/galamedianews)

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah