Kekosongan Dua Kepala Dinas! Pemda Ciamis Umumkan Seleksi Terbuka JPT Pratama

- 18 Oktober 2023, 11:38 WIB
Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Ciamis, Ai Rusli Suargi./Kayan
Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Ciamis, Ai Rusli Suargi./Kayan /

Kecuali, kata Dia, kalau melalui rotasi mutasi mekanismenya beda lagi, hanya tinggal melaksanakan Uji Kompetensi. 

Baca Juga: BREAKING NEWS! Mahfud MD Resmi Jadi Cawapres Ganjar Pranowo di Pemilu 2024

Akan tetapi dari JPT yang sudah ada saat ini, misalkan dari kepala dinas lain, kemudian dialihkan sesuai dengan kompetensinya, dan itu tetap melalui panitia seleksi dan uji kompetensi.

"Tapi dampaknya, nanti ketika yang bersangkutan pindah ke Dinas Peternakan atau Dinas Perpustakaan, tetap ada dua yang kosong, berarti kita harus mengulang lagi untuk open bidding dua jabatan tadi yang ditinggalkan," ucapnya.

 

Untuk Plt saat ini, kata Dia, tidak bisa diangkat jadi jabatan definitif karena harus melalui uji kompetensi atau melalui seleksi terbuka open bidding seperti saat ini. Tidak akan bisa tiba-tiba Plt diberi Surat Keputusan (SK) oleh bupati langsung jadi pejabat definitif.

"Open bidding yang sekarang, Plt nggak bisa ikut, karena open bidding itu dari jabatan administrator atau jabatan di bawahnya, kalau JPT yang sudah ada berarti mekanismenya harus uji kompetensi dari rotasi mutasi," tukasnya.***

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Liputan lapangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x