Mengejutkan! Putri Mako Derita Gangguan Mental dan Stress PTSD Usai Nikahi Rakyat Jelata, Begini Pengakuannya

- 2 November 2021, 19:34 WIB
TV Tokyo dicap memberontak karena lebih pilih siarkan film Blade ketimbang liputan khusus tentang pernikahan Putri Mako dengan Kei Komuro.
TV Tokyo dicap memberontak karena lebih pilih siarkan film Blade ketimbang liputan khusus tentang pernikahan Putri Mako dengan Kei Komuro. /japan-forward.com

JURNAL SOREANG - Putri Mako, keponakan kaisar Jepang, telah menikahi kekasihnya, Kei Komuro pada hari Selasa 26 Oktober 2021 lalu.

Pernikahan ini membuatnya resmi meninggalkan keluarga kekaisaran setelah pertunangan selama bertahun-tahun.

Karena menikahi rakyat jelata, pernikahan tersebut diliputi oleh pengawasan dan hujatan publik Jepang.

Baca Juga: 5 Artis Dadakan yang Kini Tenggelam Bak Ditelan Bumi, Salah Satunya Ade Londok

Hal ini berakibat fatal karena telah membuat sang putri menderita gangguan stres pasca-trauma (PTSD).

PTSD adalah gangguan mental yang muncul setelah seseorang mengalami atau menyaksikan peristiwa yang tidak menyenangkan.

PTSD merupakan gangguan kecemasan yang membuat penderitanya teringat pada kejadian traumatis

Dikutip Jurnal Soreang dari japan-forward.com, Putri Mako akhirnya angkat bicara. Ia mengaku pernikahan itu berasal dari keputusannya yang matang.

Baca Juga: Tempat Wisata di Jepang, Salah Satunya Menyuguhkan Pemandangan yang Sangat Memukau

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Japan Forward


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x