Penasaran! Awalnya Pilih Amanda Manopo, Diam-diam Arya Saloka Suka Song Hye Kyo, Apa Saja Kelebihan Mereka

- 4 Februari 2021, 19:23 WIB
Arya Saloka dan  Amanda Manopo
Arya Saloka dan Amanda Manopo /Ditra/Jurnal Soreang/https://www.instagram.com

JURNAL SOREANG — Nama Arya Saloka dan Amanda Manopo kini sedang naik daun di Indonesia.

Namanya semakin dikenal masyarakat berkat adu perannya dalam sinetron Ikatan Cinta yang Tayang di RCTI.

Arya Saloka yang berperan sebagai aldebaran, merupakan suami dari Andin yang diperankan Amanda Manopo.

Baca Juga: Wow! Baru Saja Rilis, MV Teaser Girlgroup AESPA Tuai Pujian dan Trending. Warganet : Semakin Tidak Sabar!

Adegan yang selalu menguras emosi penonton, membuat penonton selalu terbawa suasana.

Namun diketahui, selain adegan nya dengan Amanda yang selalu bikin baper, Arya Saloka diam-diam menyukai seorang Aktris terkenal Asal Negri Gingseng yaitu Song Hye Kyo.

Arya Saloka mengungkapkan sosok perempuan yang ia sukai sejak dari dulu ini rupanya adalah Song Hye Kyo.

Baca Juga: Nia Ramadhani Curhat Sedih di Instagram, Merasa Gagal jadi Presenter TikTok Awards

Dirinya terpesona oleh sosok Song Hye Kyo itu karena kebiasaan Arya dalam menonton drama Korea.

Apa saja sih hal menarik dari seorang Amanda Manopo dan Song Hye Kyo ini, siapa yang Arya Saloka pilih?

Berikut fakta-fakta menarik mengenai Amanda Manopo dan Song Hye Kyo.

Baca Juga: 12 Negara Terbanyak Nonton Konser Online BLACKPINK 'THE SHOW', Indonesia di Urutan 9

Amanda Manopo

1. Mengawali karir menjadi bintang iklan

Amanda Manopo mengawali karirnya dengan debutnya sebagai bintang iklan cilik.

Beberapa iklannya seperti iklan vitamin zevit, sampo lifebuoy, pasta la fonte dan biskuit better.

Baca Juga: Ini Daftar Aktor Drakor Terpopuler Januari 2021, Ada nama Shin Hye Sun dan Kim Jung Hyun

2. Namanya mulai dikenal melalui sinetron “Mermaid in Love”

Sinetron yang pertama kali tayang pada tanggal 2 Mei 2016 itu menampilkan Amanda Manopo yang berperan sebagai putri duyung bernama Ariel.

Ia disandingkan bersama Angga Yunanda yang juga sempat menjalin hubungan asmara bersamanya.

Baca Juga: Suami Idaman, Arya Saloka Gendong Sang Putra, Bikin Netizen Baper Ingin Jadi Ibu Ibrahim Jalal Ad Din Rumi

Namanya yang melambung pesat membuatnya meraih sejumlah penghargaan.

3. Sempat mencoba peruntungan di dunia tarik suara.

Seolah tak puas, Amanda mencoba peruntungannya di dunia tarik suara.

Sebelumnya, Amanda sudah pernah merilis single lagu berjudul Kesayangan Juragan pada tahun 2010.

Baca Juga: Lagi-lagi Indonesia Menduduki Posisi Teratas, Negara Terbanyak Ngetwit Terkait K-POP Dibanding Korea Selatan

Kemudian ia merilis single keduanya pada 2017 yang berjudul Inikah Jatuh Cinta.

4. Memiliki banyak bisnis

Amanda Manopo memiliki bisnis kecantikan dalam bentuk produk masker wajah yang bernama Lugue Beauty.

Bisnis produk masker wajah ini dimulai sejak tahun 2017.

Baca Juga: Terharu! Jelang Episode Terakhir, Para Pemain Drama True Beuaty Saling Mengungkapkan Perasaannya

Selain itu, Amanda Manopo juga memiliki bisnis kecantikan skincare wajah lainnya yaitu dalam bentuk produk seperti serum, toner, krim pagi dan malam hingga face wash.

Dirinya yang bermain dalam sinetron Ikatan Cinta, turut melambungkan bisnis-bisnisnya.

5. Sempat menjalin cinta lokasi dengan Esa Sigit

Amanda dan Esa Sigit sudah cukup lama berpacaran.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Batal Nikah dengan Adit Jayusman, Ayu: Biar Itu Menjadi Urusan Saya

Namun pada akhirnya, Amanda memutuskan untuk berpisah dengan Esa Sigit lantaran sama-sama sibuk.

Song Hye Kyo

1. Song Hye Kyo dan Song Joong Ki Hanya Menikah 1,5 Tahun

Pernikahan Song Joong Ki dan Song Hye Kyo berawal dari chemistry keduanya di drama Descendant Of The Sun (DOTS)

Saat menikah pun publik dihebohkan karena diselenggarakan secara tertutup, bahkan banyak yang baper dengan pernikahan tersebut.

Baca Juga: Masa PPKM, Sebulan Sebar 7 Ribu Masker, Ini Permintaan Polisi Kepada Warga

Namun sayangnya pernikahan mereka hanya bertahan 1,5 tahun. Pada 22 Juli 2019 lalu mereka resmi bercerai.

2. Song Hye Kyo Top 20 Tokoh Paling Representatif Korea di Dunia

Para tanggal 4 Februari 2019, Kementerian Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Korea Selatan dan afiliasinya merilis hasil survei tentang '2019 South Korean National Image' dengan mengumpulkan 8.000 responden dari 46 negara.

Baca Juga: Teddy Gusnaidi Sebut AHY Tidak Mengerti Isu Kudeta, Yan A Harahap: Di situ Kadang Saya Merasa Geli

Song Hye Kyo menempati urutan ke empat sebagai aktris populeer dengan citra positif dan memperoleh 4,1 persen.

3. Song Hye Kyo Jadi Diri Sendiri saat di hadapan Orang yang Dicintai

Song Hye Kyo mengungkapkan bahwa makan dan berbicara dengan orang-orang yang dicintai dapat membuat dirinya menjadi diri sendiri.

Baca Juga: 15 Pengedar Narkoba Diringkus Polres Cirebon Kota

Karena semua akan terasa natural dan tidak dibuat-buat.

Aktris yang pernah menjadi host acara TV Music Bank itu juga menyatakan semua orang yang dikenal dan dekat dengannya dari dahulu masih selalu ada di sisinya.

4. Song Hye Kyo Sosok yang Perhatian

Jo Yeo Jeong, sahabat lamanya, mengungkapkan bahwa Song Hye Kyo merupakan sosok yang baik karena telah menerimanya saat pertamakali pindah sekolah.

Baca Juga: Dua Stasiun Televisi Ini Banyak Melanggar, KPI Jatuhkan Sanksi dan Minta Evaluasi

Hal tersebut mengemuka dalam balasan komen Jo Yeo Jeong di halaman Instagramnya "itu benar, ketika saya pindah sekolah. Kamu menjaga saya dengan baik."

5. Ingin Adu Akting Dengan Jun Ji Hyun dan Son Ye Jin

Menurut Song Hye Kyo, Jun Ji Hyun dan Son Ye Jin tersebut memiliki gaya yang sangat berbeda dengan dirinya.

Baca Juga: Penanganan Covid-19 Bukan Hanya Kewajiban Pusat dan Kabupaten, Ini Kata Ketua Harian Satgas

Selain itu keduanya juga memilki karier yang lebih sehingga hal tersebut menjadi kesempatan untuk Song Hye Kyo yang pernah membintangi film China The Queens itu belajar banyak hal.***

 

Editor: Rustandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah