Laura Basuki Pemeran Utama Wanita Terbaik, Ini Daftar Lengkap Peraih Piala Citra FFI 2020

- 5 Desember 2020, 23:20 WIB
Tangkapan Layar Laura Basuki menerima Piala Citra dalam FFI 2020
Tangkapan Layar Laura Basuki menerima Piala Citra dalam FFI 2020 /Handri/Jurnal Soreang

JURNAL SOREANG - Gunawan Maryanto dan Laura Basuki menjadi pemeran utama pria dan perempuan terbaik dalam Festival Film Indonesia (FFI) 2020, 5 Desember 2020.

Gunawan merebut Piala Citra berkat perannya dalam film "Hiruk Pikuk Si Al-Kisah (The Science of Fictions)".

Sedangkan Laura meraih prestasi akting terbaiknya berkat peran sebagai legenda bulutangkis dunia di film "Susi Susanti: Love All".

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING West Ham vs Manchester United. Kesempatan MU Naik ke Papan Atas

Sementara itu untuk kategori sutradara terbaik, Piala Citra Diraih oleh Joko Anwar berkat "Perempuan Tanah Jahaman", yang juga menjadi Film Cerita Panjang Terbaik FFI 2020.

Berikut Daftar Lengkap Peraih Piala Citra dalam FFI 2020:

Film Animasi Pendek Terbaik: "Prognosis" (sutradara: Ryan Andriandhy).

Baca Juga: BTS Ulang Kesuksesan Tahun Lalu Pada Ajang Melon Music Awards (MMA) 2020

Film Cerita Pendek Terbaik: "Jemari Yang Menari di Atas Luka-luka" (sutradara: Putri Sarah Amelia).

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x