Kenali Manfaat Nutrisi Esensial yang Mampu Optimalkan Tumbuh Kembang Si Kecil

- 3 September 2023, 18:48 WIB
ilustrasi pemenuhan nutrisi esensial bagi pertumbuhan si kecil/ pexels.com/ Naomi Shi
ilustrasi pemenuhan nutrisi esensial bagi pertumbuhan si kecil/ pexels.com/ Naomi Shi /

Namun disarankan untuk mengonsumsi minyak ikan saja bersama makanan bergizi lainnya, untuk hasil terbaik menunjang tumbuh kembang anak.” Ujar dr. Muliaman Mansyur, Head of Medical KALBE Nutritionals.

“Nutrisi merupakan kelengkapan yang dibutuhkan tubuh dalam proses pertumbuhan dan perkembangan. 

Baca Juga: 2 Pengeroyok YouTuber Cegat Motor Lawan Arah di Tebet Ditangkap, Polisi Beberkan Peran Pelaku

Anak usia dini atau dikenal juga dengan masa prasekolah mulai melakukan aktivitas fisik, dan berpikir, agar mereka siap mengambil langkah selanjutnya, itulah pendidikan yang utama. Sejak usia dini ini, anak mulai mempelajari berbagai hal. 

Rasa ingin tahunya besar dan banyak tugas yang harus diselesaikan di bidang nutrisi. Untuk itu, penting bagi orang tua untuk memberikan nutrisi yang cukup sehingga mendorong pertumbuhan dan perkembangan.” Sambungnya.

Bukan hanya dokter Muliaman, dokter Bernie juga mengungkapkan nutrisi esensial ini.

“Banyak hal yang perlu diperhatikan orang tua dalam tumbuh kembang, seperti tumbuh kembang fisik berupa perubahan jumlah sel dan ukuran organ, mulai dari tingkat sel hingga pembentukan organ secara lengkap. 

Baca Juga: Ronald Fagundez, Dulu Bawa Persik Kediri Juara Liga Indonesia, Begini Kehidupannya Sekarang

Kemudian perkembangan, yaitu pendewasaan dan aktivitas fisik, seperti perkembangan aktivitas intelektual yang mengekspresikan dirinya melalui kemampuan anak baik secara kiasan maupun harafiah, seperti berbicara, bermain, berhitung, membaca dan lain-lain. Pertumbuhan emosi seorang anak dapat dilihat melalui perilaku sosial dan lingkungannya. 

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Kalbe Nutritionals


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah