Jangan Asal Beli Air Purifier! Ini 5 Tips yang Harus Kamu Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih

- 24 Agustus 2023, 15:07 WIB
Ilustrasi, Mau Beli Airpurifier? Ini 5 Tips yang Harus Kamu Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih
Ilustrasi, Mau Beli Airpurifier? Ini 5 Tips yang Harus Kamu Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih /Freepik - macrovector/

JURNAL SOREANG - Ingin membeli airpurifer? Simak dulu 5 tips ini agar Anda tidak salah pilih.

Akhir-akhir ini kualitas udara tidak dalam kondisi sehat, jadi tidak sedikit orang yang berencana airpurifier.

Namun, sebelum membeli airpurifier, Anda bisa simak 5 tips ini terlebih dahulu.

Baca Juga: Kick Off Thailand vs Indonesia Semifinal Piala AFF U23 2023 Jam Berapa? Cek Jamnya, Jangan Sampai Ketinggalan!

Airpurifier sendiri merupakan alat untuk membersihkan atau memfilter udara.

Penggunaan airpurifier ini mungkin bermanfaat dan membantu di tengah udara yang semakin buruk.

Dilansir dari YouTube awitalife, inilah 5 tips yang perlu Anda perhatikan sebelum membeli air purifier.

Baca Juga: Link Streaming Thailand vs Indonesia Semifinal Piala AFF U-23 2023 Hari Ini, Bisa Langsung Klik

1. Adanya HEPA Filter

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x