Mari Terapkan Prinsip Pola Asuh Ini agar Si Kecil Sukses di Masa Mendatang, Simak Penjelasan Berikut

- 21 Oktober 2022, 20:49 WIB
ilustrasi keluarga dengan pola asuh yang baik, buat si kecil jadi pribadi yang sukses di masa mendatang.
ilustrasi keluarga dengan pola asuh yang baik, buat si kecil jadi pribadi yang sukses di masa mendatang. /freepik

Jadi jika kita mengharapkan anak yang rajin, disiplin, dan santun pada orang lain, maka contohkanlah hal tersebut kepadanya.

Baca Juga: Termasuk Naruto dan Demon Slayer, 10 Serial Anime Berikut Ini Ternyata Terinspirasi dari Mitologi Jepang Lho

Berusahalah untuk menyelaraskan kata-kata dengan sikap atau perilaku yang dilakukan.

2.Luangkan waktu
Prinsip lainnya yang perlu dilakukan adalah meluangkan waktu untuk si kecil.

Kehadiran orang tua dalam kehidupan si kecil sangat berarti dan dapat mempengaruhi perkembangan karakternya.

Baca Juga: Simak! 26 Oktober 2022 Mendatang, Timnas Sepak Bola Indonesia Vs Turki U-19, Ajang Laga Apa?

Tidak hanya secara fisik saja namun hadirkanlah juga hati maupun pikiran kita sebagai orang tua saat bersama dengannya.

Usahakanlah untuk meluangkan waktu beberapa jam setiap harinya untuk benar-benar fokus membersamai si kecil, baik itu dengan bermain, bercerita atau melakukan aktivitas lain bersama-sama.

3.Terapkan aturan dan konsisten
Aturan merupakan suatu media yang bisa melatih anak menjadi pribadi yang lebih disiplin dan bertanggungjawab.yang sangat penting dalam mendukung kesuksesannya di kemudian hari.

Baca Juga: 60 Busana Karya Peserta Didik Vokasi Akan Ramaikan Jakarta Muslim Fashion Week 2023

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah