Moats, Wanita yang Lahir Tanpa Miss V, Ungkap Kesedihan dan Harapannya Memilki Anak

- 12 September 2022, 13:03 WIB
caption: Kalee Moats, Wanita yang Lahir Tanpa Miss V, Ungkap Kesedihan dan Harapannya Memilki Anak/tangkap layar YouTube/Barcroft TV
caption: Kalee Moats, Wanita yang Lahir Tanpa Miss V, Ungkap Kesedihan dan Harapannya Memilki Anak/tangkap layar YouTube/Barcroft TV /

JURNAL SOREANG - Kaylee Moats, seorang wanita di Arizona yang lahir tanpa Miss V menceritakan tentang kondisinya yang langka.

Dalam sebuah video yang ditayangkan oleh kanal YouTube, Barcroft TV, ia mengaku pertama kali mengetahui bahwa dirinya tidak memiliki Miss V saat berusia 18 tahun.

Berawal dari keanehannya karena tidak kunjung mengalami menstruasi seperti normalnya terjadi pada wanita seusianya.

Baca Juga: Ketahui 5 Manfaat Rambut Miss V Sebelum Mencukurnya Sampai Habis! No 4 Suami Pasti Suka

Hasil ultrasonografi (USG) yang ia lakukan mengungkapkan bahwa dia tidak memiliki rahim, leher rahim, atau Miss V.

"Itu membuatku merasa kurang sebagai wanita," kata Moats dalam video tersebut.

"Saya masih berusaha menerima diri saya sendiri, menerima apa yang saya miliki dan tidak memikirkannya," tambahnya.

Kondisi langka ini dikenal dengan nama sindrom Mayer-Rokitansky-Kuster-Hauser (MRKH).

Baca Juga: Tahan Lakukan Hubungan Intim Saat Miss V Alami Infeksi Jamur! Berapa Lama? Ini Jawaban Ahli Medis

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Livescience


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah