Benarkah IUD Bisa Sebabkan Miss V Pendarahan? Begini Kata Dokter Prima Progestian

- 9 September 2022, 19:03 WIB
Ilustrasi. Dokter Prima Progestian ungkap soal alat kontrasepsi KB IUD dan hubungannya terhadap hubungan intim, benarkah bikin Miss V pendarahan?
Ilustrasi. Dokter Prima Progestian ungkap soal alat kontrasepsi KB IUD dan hubungannya terhadap hubungan intim, benarkah bikin Miss V pendarahan? /Pexels/



JURNAL SOREANG – Jenis KB IUD merupakan salah satu alat kontrasepsi yang dipilih para istri untuk mencegah kehamilan yang tidak terencana.

KB IUD juga dipilih karena dinilai oleh sebagian orang lebih efektif dan tidak perlu rutin seperti meminum pil KB yang harus dilakukan setiap hari.

Namun, tak sedikit para istri yang takut jika hubungan intim saat menjalani KB IUD.

Baca Juga: Menelan Air Susu Istri saat Hubungan Intim, Bolehkah Menurut Hukum Islam? Begini Penjelasan Buya Yahya

Pasalnya, sebagian orang meyakini bahwa hubungan intim bisa terjadi pendarahan pada Miss V jika istri memasang KB IUD.

Bukan hanya pendarahan pada Miss V saat, hubungan intim saat istri memasang KB IUD juga dikhawatirkan akan bergeser dari rahim.

Sebagai inforrmasi IUD merupakan alat kontrasepsi yang memiliki singkatan dari intrauterine device atau bisa juga disebut sebagai KB spiral.

Baca Juga: Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia pada 8 September 2022, Pangeran Charles Naik Tahta Jadi Raja Inggris

IUD adalah sebuah alat kontrasepsi berbahan plastik yang memiliki bentuk seperti huruf ‘T’ dan dipasang di dalam rahim untuk mencegah kehamilan.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x