4 Penyebab Alami Cairan Miss V Keluar saat Gairah Hubungan Intim Tinggi, Ternyata Begini Penjelasan Ilmiahnya

- 17 Agustus 2022, 10:40 WIB
Ilustrasi. Inilah 4 penyebab alami cairan atau pemlumas Miss V keluar saat gairah hubungan intim atau bercinta meningkat.
Ilustrasi. Inilah 4 penyebab alami cairan atau pemlumas Miss V keluar saat gairah hubungan intim atau bercinta meningkat. /Pexels

 

JURNAL SOREANG – Penelitian sempat mengungkap soal cairan yang dikeluarkan Miss V saat gairah hubungan intim atau bercinta meningkat atau disebut juga sebagai pelumas atau lubrikan.

Sebagai informasi, keluarnya cairan pelumas dari Miss V saat gairah hubungan intim atau bercinta adalah normal.

Justru jika gairah hubungan intim atau bercinta istri meningkat, maka cairan tersebut akan bermanfaat sebagai pelumas.

Baca Juga: Pemerintah Imbau Warga Sikap Sempurna pada Pukul 10.17 WIB, Sering Peringatan HUT Ke-77 Kemerdekaan Indonesia

Manfaat dari cairan atau pelumas Miss V saat hubungan intim atau bercinta yakni mengurangi rasa sakit dan melancarkan penetrasi Mr P.

Selain itu, tak sedikit yang meyakini bahwa cairan atau pelimas Miss V keluar karena istri mengalami orgasme.

Padalah pada kenyataanya, orgasme dapat terjadi sekalipun tanpa adanya cairan atau pelumas bahkan tanpa adanya hubungan intim atau bercinta.

Baca Juga: Penelitian Ungkap 3 Hal Soal Panjang dan Besar Mr P, Benarkah Bisa Diukur Hanya dengan Jari?

Hal tersebut sempat diungkap oleh beberapa penelitian di dunia.

Lalu, sebenarnya apa saja penyebab cairan atau pelumas Miss V bisa keluar?

Dirangkum JurnalSoreang.Pikiran-Rakyat.com dari YouTube Body Care pada Rabu, 17 Agustus 2022, berikut adalah penyebab Miss V mengeluarkan cairan atau pelumas saat gairah hubungan intim atau bercinta meningkat.

Baca Juga: Tes IQ: Pernyataan Matematika Ini Keliru, Jadikan Benar dengan Pindahkan Satu Korek Saja, Berani?

4 penyebab cairan atau pelumas Miss V keluar saat gairah hubungan intim atau bercinta meningkat.

1. Stimulasi atau rangsangan

Cairan atau pelumas Miss V dapat keluar pada saat adanya stimulasi atau rangsangan, rangsangan tersebut dapat dilakukan suami pada area Miss V tersebut.

Bahkan jika dilakukan dengan tepat, sejumlah titik rangsang mendapatkan stimulasi akan membuat cairan atau pelumas Miss V keluar.

Baca Juga: Simak! Ramalan Shio Kuda, Kambing, Monyet Hari Ini, Miliki Kesempatan Membuat Langkah Profesional

2. Hormon esterogen

Hormon esterogen adalah hormon yang memengaruhi cairan atau pelumas Miss V pada istri.

Selain itu, hormon esterogen juga bermanfaat untuk meningkatkan gairah hubungan intim atau bercinta.

3. Bergairah

Pada saat istri merasa bergairah dalam melakukan hubungan intim atau bercinta, maka aliran darah ke Miss V, vulva, dan klitoris akan meningkat secara alami.

Baca Juga: Ide Menu Makan Malam: Resep Oseng Cumi Asin Jagung Manis Mudah dan Praktis Dibuat

Kondisi tersebut juga akan menyebabkan pembengkakan, serta respons mirip keringat melumasi dinding Miss V.

Sebagi informasi, kombinasi lender dan pelumas pada Miss V menghasilkan sekresi. Cairan tersebut mengandung karbohidrat, asam amino, dan protein dihasilkan bakteri lactobacillus.

4. Menyiapkan Miss V terhadap potensi penetrasi Mr P

Cairan atau pelumas Miss V adalah sebagai tanda alamiah agar Miss V siap terhadap potensi penetrasi Mr P saat hubungan intim atau bercinta.

Baca Juga: Ingin Menurunkan Berat Badan? Berikut Merupakan Tips Diet Ala Tya Ariestya

Hal tersbeut juga bisa membuat Miss V lebih nyaman dan mengurangi rasa sakit saat menerima penetrasi Mr P.

Itulah 4 penyebab cairan atau pelumas Miss V keluar saat gairah hubungan intim atau bercinta istri meningkat.

Namun pada beberapa kasus, ada kondisi Miss V yang sulit mengeluarkan cairan atau kering saat hubungan intim.

Baca Juga: 7 Penyebab Puting Payudara Berwana Gelap, Benarkah Karena Dihisap saat Hubungan Intim? Begini Penjelasan Medis

Hal ini jika dibiarkan akan membuat Miss V terasa sakit bahkan infeksi hingga berdarah saat menerima penetrasi Mr P.

Pada kondisi ini disarankan untuk melakukan foreplay lebih intens dan menggunakan pelumas dari luar yang aman sesuai jenis kulit.

"Tidak ada cara benar atau salah. Seperti semua hal seksual lainnya, gunakan pelumas dengan cara apa pun yang terasa nyaman,” kata seksolog Jess O’Reilly Ph.D, dikutip dari Women's Health Mag.

Baca Juga: Semarak Kemerdekaan! Google Doodle Hari Ini Karya Seniman Asal Bandung

Cairan atau pelumas yang cukup akan memudahkan pasangn suami istri mendapatkan kenikmatan dan kepuasan saat bercinta.***

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah