Waspadai 11 Gejala Alergi Ini yang Bisa Terjadi Akibat Hubungan Intim, Pasutri Harus Peka!

- 11 Agustus 2022, 17:25 WIB
Ilustrasi hubungan Intim.
Ilustrasi hubungan Intim. /Pixabay

JURNAL SOREANG - Mungkin kita pernah mendengar tentang alergi yang umumnya dialami wanita yang terkait soal aktivitas hubungan intim.

Alergi dari hubungan intim bisa berupa ruam kulit yang disebabkan kepekaan tubuh terhadap zat asing seperti krim pembersih untuk Miss V atau bahkan alat kontrasepsi berbahan lateks.

Ruam yang dihasilkan dapat mengganggu dan bahkan menunda aktivitas hubungan intim pasangan suami istri selama seminggu atau lebih, tetapi jenis alergi ini cenderung tak terlalu serius dan umumnya hilang dengan cukup cepat.

Baca Juga: Bingung di Mana Harus Bayar Tiket Laga Persib Bandung Vs PSIS Semarang? Intip Daftarnya di Sini!

Namun, Human Seminal Plasma Hypersensitivity, atau alergi sperma, adalah reaksi alergi yang jarang terjadi terhadap protein yang ditemukan dalam sperma pria.

Bahkan seperti dilansir laman Your Tango, alergi sperma pernah dilaporkan mempengaruhi hingga 40.000 wanita di Amerika Serikat.

Alergi sperma mungkin ditemukan pertama kali saat seorang wanita melakukan hubungan intim, tetapi kadang-kadang terjadi setelah seorang wanita memiliki pasangan lain dan tidak memiliki reaksi alergi.

Baca Juga: 6 Cara Jadi Wanita Cuek Biar Nggak Gampang Baper, Salah Satunya Cintai Diri Sendiri

Alergi sperma dapat terjadi dengan satu pasangan tetapi tidak dengan yang lain, atau mungkin terjadi dengan pasangan lama.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x